USS Indianapolis - Men of Courage: Perang Melawan Hiu

HANYA seperempat terakhir saja dari film USS Indianapolis: Men of Courage yang bisa dianggap sebagai sisi menawan dari film.

Storks: Kisah Burung Bangau Pengantar Bayi

MASIH ingat dengan kisah dongeng burung bangau pengantar bayi? Kini kisah tersebut diangkat ke layar lebar oleh Warner Animation Group anak dari Warner Bros yang berjudul Storks.

Call of Heroes: Panggilan Melawan Anak Jenderal lalim

SEPANJANG film bisa beredar di China daratan, film Mandarin diyakini bakal balik modal dan untung besar. Little Monster, Mermaid, Bodyguard, Ip Man 3 merupakan film-film yang menikmati bagusnya peredaran di tanah Tiongkok.

CHRISYE: Kisah perjuangan sang Legenda

MNC Pictures bekerjasama dengan Vito Global Visi akan membuat film biopik berjudul Chrisye. Film ini menceritakan kegelisahan sang Legenda semasa hidupnya.

Chelsea Islan: Pujian Intelektualitas Akting dari Marc Foster

SCREEN Anarchy – portal berita film berbasis di Kanada – mengungkapkan pujiannya, “Bangunan cerita yang sangat emosional diperlihatkan Iko Uwais dan Chelsea Islan.”

Morgan: Manusia Hibrida Yang Mengewakan Pembuatnya

MORGAN film thriller fiksi ilmiah karya sutradara debutan Luke Scott gagal meraih box office sejak awal peredarannya.

Mechanic – Resurrection: Steretipe Jagoan Pembunuh Bayaran

ARTHUR Bishop sudah menikmati masa pensiun sebagai pembunuh bayaran. Di Brazil, jati dirinya aman. Namun ketika ada kelompok yang menginginkan kematiannya, Bishop harus bertindak. Pilihannya, melawan atau menyingkir.

Sully: Melawan Keputusan Simulasi Komputer

Chelsey Sullenberger atau Kapten Sully merupakan pilot professional yang menerbangkan US Airways penerbangan 1549. Ia melakukan pendaratan darurat di atas sungai Hudson.

Headshot: Kemenangan Pertama di Festival Internasional

L’ETRANGE Festival Paris 2016 menjadi festival pertama yang memberi penghargaan kepada film Headshot. Sedikit istimewa, di penyelenggaraan tahun ke-22, L’Etrange memberikan penghargaan The Grand Nouveax Genre Award kepada dua film.

Train to Busan: Teror Zombie di Hari Ulang Tahun

TRAIN to Busan atau Busanhaeng, menjadi salah satu film box office di Korea di tahun 2016 setelah meraih 10 juta penonton. Pujian media, semakin melambungkan eksposur film ini menembus distribusi ke seluruh dunia.